Cara Menghilangkan Tulisan LinkWithin
LinkWithin merupakan widget yang banyak digunakan oleh para blogger
untuk menampilkan berita terkait yang letaknya di bawah postingan
artikel. LinkWithin dapat meningkatkan peringkat tampilan halaman
(pageview rank), memberikan link postingan artikel yang relevan untuk
pembaca dari posting tertentu, menjaga mereka terlibat dengan blog Anda,
dan meningkatkan lalu lintas blog (traffic) Anda. LinkWithin tampil
dengan desain elegan dan mudah dalam pemasangan. Nahhh.. untuk Anda yang
sudah memasang widget LinkWithin, coba perhatikan tulisan "LinkWithin"
yang ada di bawah widget tersebut. Oke...bro untuk menghilangkan tulisan
"LinkWithin" tersebut silakan disimak tips & triknya berikut ini.
- Login ke blog.
- Klik Tata Letak.
- Edit HTML, centang Expad Widget Templates
- Cari kode ]]></b:skin> dan
- Letakkan kode script di bawah ini tepat diatas kode ]]></b:skin>
- Klik "Save" dan lihat hasilnya...
Semoga bermanfaat untuk semua terimakasih.
Sumber: LinkWithin
Rating:
100%
based on 10 ratings.
5 user reviews.
0 komentar:
Posting Komentar